Deskripsi
Buku ini berisi panduan rumus-rumus praktis yang sangat mudah dipahami dan digunakan untuk menyelesaikan soal-soal matematika di tingkat SMP. Pembahasan yang ringkas namun jelas akan sangat membantu kecepatan belajar para siswa.
Gusri Rizki adalah mahasasiswa Jurusan Pendidikan Matematika di STAIN Batusangkar, Sumatera Barat.